Samsung tak hanya mengandalkan dua ponsel 8 Megapiksel Innov8 dan Pixon untuk menghadapi 2009. Produsen Korea itu sudah menyiapkan handset 8MP ketiga.
Handset baru itu dipamerkan Samsung di Korea. Nama ponsel baru itu belum pasti, sehingga spesifikasi juga belum diungkapkan oleh Samsung.
Tapi handset itu memiliki layar sentuh 800 x 480 piksel berbasiskan TouchWiz UI. Handset yang memiliki fitur kamera 8MP itu, juga memiliki kemampuan autofocus.
Ponsel Samsung baru ini kemungkinan besar hanya dijual di Korea. Tapi melihat desainnya, bisa jadi juga akan di pasarkan ke seluruh dunia.
Labels
- Antivirus (2)
- Aplikasi (2)
- BisnisPTC (4)
- download (14)
- Forex (4)
- Handphone (129)
- Indikator Forex (2)
- Internet (3)
- Komputer/IT (101)
- makemoney (10)
- Playstation (11)
- Portable (2)
- Prediksi Forex (13)
- Pulsa (4)
- Software (4)
- Tips dan Trik (1)
- Visual Basic (3)
Ponsel Samsung 8MP
Saturday, January 17, 2009
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment